PEMBANGUNAN DAN PENILAIAN ZONA INTEGRITAS (ZI) WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH MELAYANI (WBK/WBBM) PADA PENGADILAN AGAMA STABAT KLAS I-B

 

  • DASAR HUKUM PERMENPAN PEMBANGUNAN ZI WBK/WBBM

1. UU 28/1999 tentang Penyelenggara Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme;

2. UU 31/1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi;

3. UU 30/2002 tentang Komisi Tindak Pidana Korupsi;

4. UU 14/2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik

5. UU 25/2009 tentang Pelayanan Publik;

6. PP 60/2008 tentang Sistem Pengendalian Internal Pemerintah;

7. Perpres 54/2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah;

8. Perpres 81/2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010 - 2025;

9. Perpres 55/2012 tentang Strategi Nasional Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi Inpres 2/2014 Tentang Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi;

10. Permen PAN dan RB 14/2014 tentnag Pedoman Evaluasi Pelaksanaan Reformasi Birokrasi.

  • DATA DUKUNG PENILAIAN MANDIRI ZI
MANAJEMEN PERUBAHAN PENATAAN TATA LAKSANA  PENATAAN SISTEM MANAJEMEN SDM  PENGUATAN AKUNTABILITAS  PENGUATAN PENGAWASAN PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PUBLIK

 

 

  • KELUARGA-BESAR-PENGADILAN-AGAMA-STABAT.png
  • Prof.png
  • Suharto.png